SSH Tunnel, Virtual Private Server, Internet Gratis

VPN Gratis VPNBook

VPN yang di kenal sebagai Virtual Private Network kalau diartikan secara harfiah artinya jaringan privasi virtual, karena berbentuk privasi maka jaringan ini lebih bersifat anonim, hanya bisa di akes oleh member tertentu, privacy lebih aman karena jaringan meng-enkripsi lalu lintas data yang di jaringan virtual ini. Banyak sekali mamfaat dari VPN diantaranya :

--- Anonymous browsing atau berselancar di internet tanpa di ketahui identitas baik berupa IP dan lain-lain
---Mengakses sebuah komputer baik kantor, instansi, pribadi secara aman selama terhubung ke internet
---Membuka website-website yang di blokir, contoh : website : reddit.com di blokir di indonesia, karena kita butuh mengakses reddit.com, maka solusinya pakai VPN
---Membypass sensor dari Provider tertentu agar bisa membypass quota internet yang ada, disini di gunakan untuk internet gratisan



untuk menikmati VPN banyak sekali penyedia VPN baik yang berbayar maupun yang gratisan. kalau ingin mencoba-coba VPN agar tau fungsi dan mamfaatnya, sebaiknya gunakan VPN gratis, banyak VPN Gratis bertebaran salah satu VPN Gratis VPNBook

VPN Gratis VPNBook memiliki beberapa server USA, Eropa dan Canada. mendukung Protokol PPTP VPN dan OpenVPN.

PPTP VPN gratis VPNBook
Gambar diatas PPTP VPN gratis VPNBook hari ini tanggal 25 september sampai expired.

OpenVPN bisa di download confignya :
Username: vpnbook
Password: hUgepR8T
untuk keterangan resminya bisa di lihat di VPNBook, sebab server, user dan password bisa berubah-rubah sewaktu-waktu.

Cara memakai PPTP VPN VPNBook :
Masuk ke Control Panel lalu pilih Network Connections kemudian Create a new connection :
Create New ConnectionCreate PPTP VPN connection
Pilih Virtual Private Network Connection seperti gambar diatas, next lanjutkan ke Connection Name di gambar bawah beri nama koneksi sesuka hati.

Connection name
Selanjutnya pada Host atau IP VPN masukan sesuai server yang di inginkan contoh disini server eropa195 isikan seperti di gambar :
VPN Server Setting
pada settingan dial-up VPN isikan username dan password yang di berikan oleh VPNBook
Dial-up PPTP VPN
Connect to VPNBook

koneksikan VPN dengan menekan tombol Connect, tunggu hingga terhubung ke server. VPN Gratis VPNBook dan settingan PPTP-VPN VPN Gratis VPNBook telah di jelaskan dengan lengkap, untuk settingan Open VPN VPN-Gratis VPNBook akan di bahas pada post berikutnya.



@



1 komentar - Skip ke Kotak Komentar

Post a Comment - Kembali ke Konten

VPN Gratis VPNBook